Pada Pemograman Berorientasi Objek, Terdapat 3 Pilar penting yang sangat penting dalam Membangun sebuah perangkat lunak yang menggunakan teknik objek yakni Encapsulation (Pengkapsulan ), Inheritance (Turunan) dan Polimorphism. Untuk Lebih jelas dan mudah dipahami, pada artikel kali ini saya akan menjelaskan satu persatu.
1. Encapsulation (Pengkapsulan)
Encapsulation atau Pengkapsulan merupakan sebuah teknik yang digunakan untuk melakukan penyembunyian informasi yang tidak dibutuhkan oleh user. data yang disembunyikan berupa artibut dan fugnsi yang saling berhubungan untuk membentuk serangkaian data, dengan melakukan cara ini maka programmer yang menggunakan tipe data yang baru dari developer lainnya tidak perlu memahami bagaimana tipe data tersebut dibuat, namun cukup memahami tentang antar muka kelas tersebut.
2. Inheritance (Turunan)
Inheritance atau yang sering disebut juga dengan turunan merupakan salah satu pilar OOP yang mereprentasikan pemodelan turunan dari dunia nyata, dimana di setiap tipe data baru merupakan tipe data yang sama dengan tipe data induknya (superclass) sehingga kelas turunan akan mewarisi sifat-sifat indiuknya, namun yang perlu diperhatikan adalah bahwa turunan tidak hanya sekedar memudahkan untuk mengakses data dan fungsi dari kelas induk, tetapi merupakan konsep induk tersebut. jika kita contohkan pada kehidupan sehari-hari yakni pada "Kambing" merupakan turunan dari "Mamalia" hal ini berarti kambing bukan hanya memiliki seluruh data dan fungsi dari mamalia, tetapi Kambing itu sendiri adalah mamalia
3. Polymorphism
Sekilas Jika di tinjau dari segi bahasa Polumorphism dibagi 2 kata yakni Poly dan Morphism, Poli Berarti Banyak sedang kan Morphism merupakan bentuk/model atau form. sehingga polymorphism merupakan sebagai sebuah form atau model yang dapat digunakan sebagai objek beragam. Objek-objek yang berbeda yang berasal dari induk yang sama dan memiliki fungsi yang sama dengan penerapan yang berbeda-beda. sebagai contoh mari kita lihat hiraki dibawah ini
pada hiraki diatas dapat kita lihat sebuah kelas mamalia, jikal kita lihat diagram ini sebagai konsep Inheritance/turunan, maka Kucing dan Kambing akan mewarisi seluruh sifat induknya yakni mamalia. akan tetapi jika kita tinjau dari sudut pandang konsep polymorphism maka Kucing dan Kambing bukan hanya sekedar mewarisi sifat-sifat induknya tetapi Kucing dan Kambing adalah Mamalia itu sendiri. Konsep ini sangat tepat karena Kucing dan Kambing merupakan turunan dari mamalia dan secara otomatis Kucing dan Kambing adalah mamalia.
Semoga Artikel yang singat ini Bermanfaat Selamat membaca... ^_^
1. Encapsulation (Pengkapsulan)
Encapsulation atau Pengkapsulan merupakan sebuah teknik yang digunakan untuk melakukan penyembunyian informasi yang tidak dibutuhkan oleh user. data yang disembunyikan berupa artibut dan fugnsi yang saling berhubungan untuk membentuk serangkaian data, dengan melakukan cara ini maka programmer yang menggunakan tipe data yang baru dari developer lainnya tidak perlu memahami bagaimana tipe data tersebut dibuat, namun cukup memahami tentang antar muka kelas tersebut.
2. Inheritance (Turunan)
Inheritance atau yang sering disebut juga dengan turunan merupakan salah satu pilar OOP yang mereprentasikan pemodelan turunan dari dunia nyata, dimana di setiap tipe data baru merupakan tipe data yang sama dengan tipe data induknya (superclass) sehingga kelas turunan akan mewarisi sifat-sifat indiuknya, namun yang perlu diperhatikan adalah bahwa turunan tidak hanya sekedar memudahkan untuk mengakses data dan fungsi dari kelas induk, tetapi merupakan konsep induk tersebut. jika kita contohkan pada kehidupan sehari-hari yakni pada "Kambing" merupakan turunan dari "Mamalia" hal ini berarti kambing bukan hanya memiliki seluruh data dan fungsi dari mamalia, tetapi Kambing itu sendiri adalah mamalia
3. Polymorphism
Sekilas Jika di tinjau dari segi bahasa Polumorphism dibagi 2 kata yakni Poly dan Morphism, Poli Berarti Banyak sedang kan Morphism merupakan bentuk/model atau form. sehingga polymorphism merupakan sebagai sebuah form atau model yang dapat digunakan sebagai objek beragam. Objek-objek yang berbeda yang berasal dari induk yang sama dan memiliki fungsi yang sama dengan penerapan yang berbeda-beda. sebagai contoh mari kita lihat hiraki dibawah ini
pada hiraki diatas dapat kita lihat sebuah kelas mamalia, jikal kita lihat diagram ini sebagai konsep Inheritance/turunan, maka Kucing dan Kambing akan mewarisi seluruh sifat induknya yakni mamalia. akan tetapi jika kita tinjau dari sudut pandang konsep polymorphism maka Kucing dan Kambing bukan hanya sekedar mewarisi sifat-sifat induknya tetapi Kucing dan Kambing adalah Mamalia itu sendiri. Konsep ini sangat tepat karena Kucing dan Kambing merupakan turunan dari mamalia dan secara otomatis Kucing dan Kambing adalah mamalia.
Semoga Artikel yang singat ini Bermanfaat Selamat membaca... ^_^